Strategi Peningkatan Mutu Pendidikan Melalui Kebijakan Kurikulum Merdeka di Indonesia
Dalam upaya meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia, pemerintah melalui Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi telah memperkenalkan kebijakan Kurikulum Merdeka. Kebijakan ini dirancang sebagai jawaban atas berbagai tantangan yang dihadapi dunia pendidikan di era globalisasi dan revolusi industri 4.0 serta menuju ke era society 5.0. Kurikulum Merdeka bertujuan untuk menghasilkan peserta didik yang tidak hanya cerdas secara akademis, tetapi juga memiliki keterampilan abad 21 seperti berpikir kritis, kreatif, dan mandiri.
Latar Belakang Implementasi Kurikulum Merdeka